30 Istilah Teknis dalam Penulisan Skenario atau Skrip

Sedang mencari penjelasan beragam istilah teknis dalam proses penulisan skenario atau skrip video? Saya ditawari pekerjaan untuk menggarap penulisan skrip video profile instansi pemerintahan di Provinsi Banten. Tawaran itu datang dari seorang kawan yang bekerja di sebuah media digital khusus…